Kamis, 15 Januari 2015

Hobbi

kali ini saya akan bercerita tentang hobi yang saya miliki. sebenarnya ada banyak aktivitas yang saya sukai, seperti futsal dan memancing sebagai contohnya.  aktivitas pertama yaitu memancing, memancing ikan tentunya. Awal mula saya hobi memancing dimulai saat masih usia kanak-kanak, yang sering sekali diajak oleh alm. ayah saya, dan kemudian juga menjadi hobi saya. Menurut saya memancing bukanlah hal yang membosankan, dengan memancing, saya dapat merasakan ketenangan disaat mendapatkan masala, atau yang lebih sering disebut dengan sabar. Bagi saya, memancing merupakan hal yang sangat menyenangkan, meskipun kadang-kadang juga sedikit melelahkan. Untuk yang kedua saya suka berbagai jenis olahraga, namun yang aling saya sukai adalah futsal, meskiun dibilang hobi yang mahal, namun tetap mennyenangkan, tinggal bagaimana kita memanajemen uang saja. Sampai saat ini, dua hobbi saya yaitu memancing dan futsal masih rutin saya lakukan disela-sela aktivitas kampus yang padat, namun tetap, kuliah yang nomor satu.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar